Tau Panther?
ADOH YANG
MANA LAGI TUH
KENAPA DINTA
NGEPOST TENTANG KUCING BESAR LAGI
*PSSST KARENA
DINTA PUNYA ‘SECRET OBSESSION’ DENGAN SEGALA JENIS KUCING*
Btw balik
lagi…
Tau Panther?
Yang kayak
macan tapi warnanya hitam legam itu loh
Lah kenapa emang
sama Panther?
Asli aku kira
Panther itu jenis sendiri selain Harimau, Macan, Jaguar, Cheetah dll
Tapi waktu kemarin
aku sempat main ke Batu Secret Zoo… I found the truth
All this time
I’ve been wrong all the time, gezz!
Pada
kenyataannya, panther adalah spesies yang sama dengan jaguar dan macan tutul.
Dengan kata lain, panther adalah jaguar atau macan tutul yang berwarna hitam.
Warna hitam ini disebabkan karena melanisme yang ada pada tubuh jaguar dan
macan tutul.
Melanisme
jaguar dan macan tutul adalah penyebab hitamnya warna bulu jaguar dan
macan tutul. Melanisme pada jaguar disebabkan oleh alel dominan, dan macan
tutul oleh alel resesif.
Melanisme adalah pengembangan pigmen melanin gelap pada kulit dan merupakan kebalikan dari albino, di mana produksi melanin berlebihan di dalam tubuh sehingga kulitnya berwarna hitam dengan bintik-bintik berwarna hitam pula. Melanisme pada jaguar dan macan tutul memberikan keuntungan dalam hal ketahanan tubuh dan berburu. Warna hitam pada kulit mereka akan menyamarkan keberadaan panther terhadap hewan yang menjadi target buruannya. Melanisme ini tidak hanya terjadi pada jaguar dan macan tutul saja namun dapat terjadi pada hewan lain seperti tupai, anjing dan hewan lainnya.
Melanisme adalah pengembangan pigmen melanin gelap pada kulit dan merupakan kebalikan dari albino, di mana produksi melanin berlebihan di dalam tubuh sehingga kulitnya berwarna hitam dengan bintik-bintik berwarna hitam pula. Melanisme pada jaguar dan macan tutul memberikan keuntungan dalam hal ketahanan tubuh dan berburu. Warna hitam pada kulit mereka akan menyamarkan keberadaan panther terhadap hewan yang menjadi target buruannya. Melanisme ini tidak hanya terjadi pada jaguar dan macan tutul saja namun dapat terjadi pada hewan lain seperti tupai, anjing dan hewan lainnya.

Tidak ada komentar:
Posting Komentar